Pada Bangunan Rumah ada beberapa nama-nama struktur (bagian) yang menompang rumah agar dapat berdiri. Adapun bagian – bagian tersebut adalah sebagai berikut :
1. Bowplank
2. Lantai kerja
3. Onderlah
4. Fondasi
5. Sloof
6. Dinding
7. Plesteran dan Acian
8. Trasram
9. Kolom
10. Ringbalk
11. Plat lantai
12. Balok
13. Kuda-kuda
14. Gording dan Balok nok
15. Papan suri dan kerpus
16. Begesting.
Pada pembahasan selanjutnya akan saya jelaskan satu persatu ietm-item tersebut dengan sesederhana mungkin agar para pembaca yang tidak mempunyai latar belakang bidang pembangunan dapat mengetahui dengan jelas, dan dapat menerapkan dilapangan.
Rabu, 04 Juni 2008
Struktur Rumah Tinggal
22.25
Denawi Usman